Apakah kamu pernah pingsan?
Bagimana rasanya?
Atau mungkin kamu pernah melihat
orang pingsan
Terus, apakah kamu tau kenapa
seseorang bisa pingsan?
Berikut ini
adalah penjelasannya.
Apa sih
penyebab pingsan yang sebenarnya?
Pingsan
dapat terjadi karena peredaran darah dan oksigen ke organ otak berkurang.
Misalnya
karena?
Reaksi terhadap rasa nyeri
Kelelahan
Kekurangan makanan
Emosi yang hebat
Berada dalam ruangan yang penuh
orang tanpa udara segar yang cukup
Waspadai Pingsan!
Waspadai Gejala dan Tandanya
Perasaan limbung
Pandangan berkunang-kunang dan
telinga berdenging
Lemas, keluar keringat dingin
Menguap
Dapat menjadi tidak ada respon, yang
biasanya berlangsung hanya beberapa menit
Denyut nadi lambat
Cara menangani
1.Baringkan penderita dengan tungkai
ditinggikan.
2.Longgarkan pakaian.
3.Usahakan penderita menghirup udara
segar.
4. Periksa cedera lainnya.
5. Beri selimut, agar badannya
hangat.
6. Bila pulih, usahakan istirahatkan
beberapa menit.
7. Bila tidak cepat pulih, maka:
–Periksa napas dan nadi.
–Posisikan stabil.
8.Rujuk ke Fasilitas kesehatan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar